Senin, 15 Oktober 2018

JAGA HATIMU SENDIRI

JAGA HATIMU SENDIRI
By. Rainy Zikri
15 Oktober 2018

Saat ini yang terpenting adalah menjaga hati sendiri dari rasa kecewa

Tidak ada yang dapat membuatmu tenang selain dirimu sendiri dengan menyadari tentang keadaanmu yang sebenarnya

Walau sesungguhnya kamu membutuhkan kekuatan dari orang lain yang kamu percayai...kamu harapkan

Jangan terlalu berharap jika itu tidak kamu dapati
Letakkan saja harapan itu pada Allah
Dia pasti akan menenangkan kegundahanmu
Inshaa Allah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar